Dahulu, melukis adalah bentuk kegiatan seni rupa yang identik
dengan kanvas, pigura, dan galeri lukis. Kegiatan melukis yang seperti itu
sebagian hanya dijadikan sebagai hobi untuk melepas penat atau stres.
Tapi, seiring perkembangan zaman dan kreativitas, melukis tidak hanya dilakukan di atas kanvas untuk kemudian dipigura. Ada banyak benda yang kemudian dijadikan media untuk melukis, baik itu terbuat dari kanvas atau tidak. Beberapa benda itu antara lain kertas kado, tas, dan juga sepatu.
Tapi, seiring perkembangan zaman dan kreativitas, melukis tidak hanya dilakukan di atas kanvas untuk kemudian dipigura. Ada banyak benda yang kemudian dijadikan media untuk melukis, baik itu terbuat dari kanvas atau tidak. Beberapa benda itu antara lain kertas kado, tas, dan juga sepatu.
Sepatu
lukis sendiri merupakan sekarang ini banyak dijadikan produk
handmade yang diminati dan dibeli oleh masyarakat luas. Tapi, apa sih, bagusnya
sepatu lukis jika dibandingkan dengan sepatu-sepatu biasa yang ada di
toko? menurut saya mencoba suatu hal yang baru dan unik adalah sasaran
bagi konsumen.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar